Wednesday, December 24, 2014

Gara-gara Salon Jorok Tubuh Pelanggan Penuh Jerawat

Gara-gara Salon Jorok Tubuh Pelanggan Penuh Jerawat

Apa kabar Ladies, kali ini kitaa segera membahas tentang Gara-gara Salon Jorok Tubuh Pelanggan Penuh Jerawat. Sebagaimana kitaa ketahui bahwa hal tsb akhir akhir ini banyak di bahas di berbagai media sosial. Untuk mengetahui perkembangan lebih lanjut mengenai Gara-gara Salon Jorok Tubuh Pelanggan Penuh Jerawat silahkan baca detailnya di bawah ini.

Foto: copyright thinkstockphotos.com

Vemale.com - Memilih perawatan tubuh yang sempurna dimulai dg menemukan salon yang tepat. Karena itu, ada baiknya sebelum mendatangi sebuah salon minta rekomendasi dari orang-orang terdekat, baik saudara ataupun sahabat. Jangan sampai salah pilih dan Anda terjebak di salon yang kotor dg pelayanan tak profesional.

Pada bulan Oktober 2014, lebih dari 6 orang menderita jerawat yang menyakitkan setelah menerima perawatan spa di salon di Kensington Salon dan Spa di Swadlincote, Derbyshire, Inggris. Sebuah penyelidikan oleh petugas kesehatan menemukan sejenis bakteri yang disebut pseudomonas aeruginosa, bakteri biasanya ditemukan di tanah dan air, yang tumbuh subur di kolam spa .


Kolam spa yang tdk pernah dibersihkan | foto: copyright dailymail.co.ukKolam spa yang tdk pernah dibersihkan | foto: copyright dailymail.co.uk

Disamping itu, meskipun peraturan baru mengharuskan untk membersihkan peralatan spa setiap hari, ada wabah lain  terkait infeksi yang disebabkan oleh Mycobacterium fortuitum dan organisme lain yang terkait, termasuk satu pada tahun 2004 yang melibatkan 33 salon dan lebih dari 140 pelanggan. Ini juga percaya bahwa kematian seorang pelanggan pedikur di California pada bulan Juli 2006, adalah hasil dari menggunakan foot spa yang terkontaminasi.

Seperti dilansir dari dailymail.co.uk, Lisa Matthews dituduh telah lalai setelah beberapa pelanggannya mengalami infeksi 'menghebohkan' yang disebabkan oleh bakteri berbahaya yang telah membusuk di sekitar ubin spa nya yang kurang terawat.

Potensi lain sumber infeksi adalah perawatan spa dg menggunakan alat yang belum dibersihkan dg benar. Menurut American Academy of Dermatology (AAD), infeksi virus termasuk hepatitis B dan C, HIV, dan kutil dapat ditularkan dg cara ini.

Ketika Anda hendak melakukan spa di salon langganan Anda, sebaiknya perhatikan terlebih dahulu kebersihan salon, membawa alat sendiri untk manikur dan pedikur, dan tanyakan kepada pegawai salon bagaimana cara untk pembersihan spa kaki. Jika staf tdk memberitahu Anda, sebaiknya Anda segera keluar dan lakukan spa di tempat lain.

Hmm, mau cantik tapi malah mendapat penyakit. Yuk Ladies,  perhatikan dg benar kebersihan di salon, sebelum Anda berniat melakukan spa.

(vem/chi)

----
Anda punya kisah inspirasi (cinta, pernikahan, persahabatan, keluarga, dll) atau punya tips keren seputar wanita? Silakan kirim ke redaksivemale@kapanlagi.net.

Share your story and let's be friends with Vemale.com :)
----



Demikian ladies tulisan tentang Gara-gara Salon Jorok Tubuh Pelanggan Penuh Jerawat yang bersumber dari http://www.vemale.com/body-and-mind/cantik/76995-gara-gara-salon-jorok-tubuh-pelanggan-penuh-jerawat.html. Semoga artikel/berita ini bermanfaat buat anda semua. Jangan lupa share di G+ tentang Gara-gara Salon Jorok Tubuh Pelanggan Penuh Jerawat ini,mungkin teman ladies juga butuh informasi ini. Terima kasih telah berkunjung, semoga ladies semua di beri kelimpahan rezeki.
thumbnail
Judul: Gara-gara Salon Jorok Tubuh Pelanggan Penuh Jerawat
Rating: 100% based on 99998 ratings. 5 user reviews.
Ditulis Oleh

Artikel Terkait :

     
    Copyright © 2013. About - Sitemap - Contact - Privacy
    Template Seo Elite oleh Bamz