Monday, November 24, 2014

Unik! Pelanggan di Kafe Ini Bisa Bersantai Sambil Merendam Kaki

Unik! Pelanggan di Kafe Ini Bisa Bersantai Sambil Merendam Kaki

Apa kabar Ladies, kali ini kitaa segera membahas tentang Unik! Pelanggan di Kafe Ini Bisa Bersantai Sambil Merendam Kaki. Sebagaimana kitaa ketahui bahwa hal tsb akhir akhir ini banyak di bahas di berbagai media sosial. Untuk mengetahui perkembangan lebih lanjut mengenai Unik! Pelanggan di Kafe Ini Bisa Bersantai Sambil Merendam Kaki silahkan baca detailnya di bawah ini.

Foto: copyright dramafever.com

Vemale.com - Jika Anda berkesempatan jalan-jalan atau mengunjungi Kyoto, jangan lewatkan kunjungan ke kafe unik ini. Sebuah kafe bernama Kyoto Shabonya yang terletak di pusat kota Kyoto menawarkan layanan yang lain dari biasanya. Kafe ini bisa menjadi tempat bersantai menikmati makanan lezat sambil merendam kaki juga lho.


Ada bak untk merendam kaki di bawah meja. | Foto: copyright dramafever.comAda bak untk merendam kaki di bawah meja. | Foto: copyright dramafever.com

Seperti yang dilansir oleh dramafever.com, di dalam kafe ini ada juga "foot bath" tempat di mana kitaa bisa merendam kaki kitaa sambil menikmati sajian makanan. Air yang dipakai untk merendam kaki adalah air dari sumber mata air panas. Jadi kitaa bisa benar-benar merasa rileks saat berada di dalam kafe tsb.


Santai dan rileks dg merendam kaki di air yang berasal dari sumber mata air panas. | Foto: copyright dramafever.comSantai dan rileks dg merendam kaki di air yang berasal dari sumber mata air panas. | Foto: copyright dramafever.com
 

Untuk merendam kaki selama 20 menit ditambah satu gelas minuman dan satu handuk, setiap pengunjung dikenai biaya 1000 yen atau sekitar 103 ribu rupiah. Kenapa dibatasi hanya sampai 20 menit saja? Karena jika lebih dari 20 menit, maka kulit kaki bisa jadi keriput karena direndam di air hangat terlalu lama. 


Tertarik untk datang ke sini? | Foto: copyright dramafever.comTertarik untk datang ke sini? | Foto: copyright dramafever.com

Dan untk kebersihan, dijamin 100 persen higienis. Air yang digunakan untk merendam kaki ini dibersihkan secara berkala.

Ladies, apakah Anda tertarik untk mengunjunginya suatu saat nanti? Mungkin sambil membawa kekasih tercinta? Atau ramai-ramai bersama keluarga?

INTIP INFO MENARIK INI JUGA

Unik! Klinik Bertema Hello Kitty Dibuat Khusus untk Para Wanita Hamil

Bukan Rumah Sakit Biasa, di Tempat Ini Pasiennya Boneka Lho!

Wah, Ada Topiary Imut Burung Yang Sedang Tidur di Taman

Kreatifnya Para Petani di Jepang Membuat Lukisan Raksasa di Hamparan Sawah

Di Turki, Kucing Dan Anjing Jalanan Dipelihara Oleh Negaranya

(vem/nda)

Demikian ladies tulisan tentang Unik! Pelanggan di Kafe Ini Bisa Bersantai Sambil Merendam Kaki yang bersumber dari http://www.vemale.com/ragam/75826-unik-pelanggan-di-kafe-ini-bisa-bersantai-sambil-merendam-kaki.html. Semoga artikel/berita ini bermanfaat buat anda semua. Jangan lupa share di G+ tentang Unik! Pelanggan di Kafe Ini Bisa Bersantai Sambil Merendam Kaki ini,mungkin teman ladies juga butuh informasi ini. Terima kasih telah berkunjung, semoga ladies semua di beri kelimpahan rezeki.
thumbnail
Judul: Unik! Pelanggan di Kafe Ini Bisa Bersantai Sambil Merendam Kaki
Rating: 100% based on 99998 ratings. 5 user reviews.
Ditulis Oleh

Artikel Terkait :

     
    Copyright © 2013. About - Sitemap - Contact - Privacy
    Template Seo Elite oleh Bamz